IHT yang diselenggarakan oleh Program Sudi Pendidikan Profesi Bidan Universitas Sari Mulia diadakan secara daring pada tanggal 23 – 25 Juni 2021. adapun narasumber dari kegiatan tesebut adalah dr. Yoyo dari UGM dan ibu Era, M.Kes dari UB. Kegiatan ini diikuti oleh perseptor Pendidikan dan perseptor klinik terkait dengan profesi bidan, dari segi PBM, praktik klinik serta evaluasi