Pagi ini mahasiswa Pendidikan Profesi Bidan angkatan 1 sedang melakukan pembukaan di RS Sultan Suriansyah Banjarmasin
Hal ini dilakukan karena mahasiswa kami akan melakukan praktik di RS Sultan Suriansyah Banjarmasin. Pada acara tersebut Direktur RS Sultan Suriansyah menghadiri pembukaan sekaligus menerima mahasiswa dengan baik, selain itu mahasiswa juga diajak untuk pengenalan ruangan, persamaan persepsi target yang dicapai oleh mahasiswa serta sedikit pembekalan oleh pemateri dari pihak RS.