3rd CIC Universitas Sari Mulia mengadakan beberapa perlombaan diantaranya adalah International Photography, dimana kegiatan tersebut melibatkan beberapa negara diantaranya Indonesia, Thailand, Malaisya, Kanada dan Brazil.
Mahasiswa profesi Bidan UNISM atas nama Noor Aida Afrianti mendapat penghargaan sebagai peserta “foto potret terbaik”
selamat kepada Noor Aida Afrianti atas prestasi yang diraih